Arsenal Berani Bayar Mahal Gelandang Leicester City

VIVA â" Arsenal masih terus berbenah untuk menatap musim 2021/2022. Tim berjuluk The Gunners membidik gelandang Leicester City, James Maddison untuk didatangkan pada bursa transfer kali ini.
Dikutip dari Football London, Arsenal sudah menyiapkan rencana untuk mendapatkan Maddison. Selain dana segar, mereka juga akan menambahnya dengan pemain.
Dana segar yang disiapkan Arsenal sebesar 70 juta poundsterling atau setara dengan Rp1,4 triliun. Sedangkan untuk pemain tambahannya, belum muncul bocoran.
Belum ada Komentar untuk "Arsenal Berani Bayar Mahal Gelandang Leicester City"
Posting Komentar